Cek Sendiri Saldo Jaminan Hari Tua (JHT)

Informasi saldo Jaminan Hari Tua (JHT) Jamsostek biasanya dibagikan kepada setiap pekerja setahun sekali, dengan sistim seperti itu pekerja sulit mendeteksi adanya kekeliruan setoran atau update jumlah saldo JHT, karena harus menunggu waktu satu tahun.

Selain sekedar informasi, update saldo JHT juga diperlukan untuk memonitor “kecurangan” atau “kelalaian” pengusaha, sehingga manakala iuran JHT tersebut tidak disetorkan pengusaha kepada Jamsostek, maka pekerja dapat segera mengetahuinya.

Kini setiap pekerja dapat mengakses informasi JHT tersebut secara online, dimanapun dan kapanpun.

Untuk mengakses info saldo JHT tersebut, kita harus memiliki account atau user ID di Situs Jamsostek, jika belum memiliki account atau user ID, sebaiknya segera saja mendaftar/signup ke situs jamsostek, tanpa mendaftar maka kita tidak bisa mengetahui data saldo JHT.

Gratis, Mudah dan cepat untuk mendaftar disitus Jamsostek tsb.

Berikut cara untuk mendaftarnya:

1. Masuk ke situs Jamsostek di http://www.jamsostek.co.id
2. Kalau susah mencari pintu masuknya KLIK DISINI
3. Dalam halaman ini klik “setuju”, kita akan dibawa ke halaman formulir, jika sudah diisi semua, klik “daftarkan” (ingatlah data yang dimasukan harus sesuai dengan data yang ada pada Kartu Peserta Jamsostek (KPJ) kita, terutama Nama dan Nomor KPJ.
4. Jika sudah ada konfirmasi berhasil, maka kita siap login/masuk ke situs jamsostek, namun jika belum atau gagal silahkan coba isi ulang formulir tsb.
5. Kembali lagi ke halaman utama situs jamsostek, dan silahkan login dengan User ID dan password yang tadi kita buat.
6. Yess!!… data kita terpajang disitu, kalau mau melihat saldo JHT, klik saja ”buku JHT”. Selanjutnya mau dicetak atau sekedar melihat terserah kita.
Jamsostek juga secara otomatis memberikan Nomor ID pribadi kepada kita, jika suatu saat anda meminta update saldo JHT via SMS.
7. Jika sudah selesai, jangan lupa log out.

Selamat mencoba semoga bermanfaat.

Berikut dilampirkan juga panduannya dengan gambar, biar lebih jelas.

Halaman Awal:

Jamsostek signup front page

Pengisian Formulir dan ID User Jamsostek

Jamsostek Signup Form Page

Sign In dengan User ID:

Jamsostek Login Page

260 Responses to Cek Sendiri Saldo Jaminan Hari Tua (JHT)

  1. Hanif berkata:

    sms-nya ke mana ya nomernya?
    thanks

    • mantanburuh berkata:

      Trims bwt hanif..
      Sepengetahuan saya, cek saldo baru bisa melalui web, sementara u/layanan sms center (via SMS) masih belum bisa diakses, “dalam proses penyempurnaan, dan akan segera dilauncing dlm waktu dekat” katanya. tapi untuk lebih yakin bisa dikontak ke:
      Telp : (021) 520 7797 (Hunting)
      Fax : (021) 520 2310
      Emai: biro.humas@jamsostek.co.id
      insya Alloh, akan sy kirim ke email Hanif jika ada kbr terbaru..

      • AMIN SYARIF berkata:

        Apakah cek saldo via sms dg cara #REG…masih bisa? Kalau sdh tdk bisa,tolong krm caranya ke email ane gan ! Thanks..

  2. Gauss berkata:

    Thanks Bro Tulisanmu sangat membantu temen2 Peserta Jamsostek, sekedar tambahan untuk cek saldo JHT via SMS, untuk anda yg sudah registrasi di Website Jamsostek dan mendapatkan No ID TK silahkan cek saldo JHT via SMS dengan format saldo#ID TK kirim ke 08111009696.
    semoga bermanfaat.

    • mantanburuh berkata:

      Its Great, terima kasih juga atas info SMS center nya, bermanfaat sekali mas Gauss
      mohon share juga info terbaru dari jamsostek lainnya ya…
      Salam dari mantanburuh.

      • Gauss berkata:

        sekedar tambahan untuk fasilitas SMS, anda hanya diperbolehkan untuk cek saldo 1x dalam 1 Bulan ( karena proses posting Saldo dilakukan sebulan 1x) kalau anda melakukan lebih dari 1x maka tidak akan ada reply dari mesin kami.***jangan sia-siakan pulsa SMS anda walaupun anda kena charge pulsa sms biasa*** berbeda dengan fasilitas cek saldo JHT via Website
        ***anda mau cek berulang-ulang juga silahkan dan angkanya tidak akan berubah sebelum dilakukan posting saldo di bulan berikutnya*** dan No.ID yang sudah anda dapatkan di website jamsostek bisa juga dipake untuk cek saldo JHT via Phone atau IVR (Interactive Voice Response) yang akan di release dalam waktu dekat ***as soon as possible*** yang notabene sudah ready tinggal menunggu keputusan launcing dari management Jamsostek untuk dial numbernya. anda tinggal dial ke no 0800XXXXXXX dan masukkan no ID diakhiri dengan tanda pagar(#).
        Semoga bermanfaat.

      • mantanburuh berkata:

        Mantap, Ni dia tambahan info nya, kita bdo’a mudah-mudahan segera di release.. kalo bisa sih yang tanpa registrasi dulu di website. cause mayoritas peserta jamsostek awam nge-nett.
        Sukses terus mas!

  3. saldo berkata:

    ngecek saldo jamsostek via sms, Ketik saldo spasi no jamsostek kirim ke 0812 1286 777 agak lama balesnya soalnya sistem yg jawab

  4. femi berkata:

    Saya coba daftar jamsostek Online dan sudah saya isi form yang ada sesuai dengan yang tertera pada kartu jamsostek, tapi napa gagal terus… katanya
    Gagal..
    data tidak valid
    silahkan ulangi pendaftaran

    napa ya??

    • mantanburuh berkata:

      Trims Femi!
      Maaf sy jg ga bisa jwab dimana letak maslahnya, kalo lum ada konfirmasi sukses, ya mestinya diulang isi form lagi.
      Tapi pastikan hal sbb:
      Nama lengkap, harus sama dg KPJ, nama ortu dll.
      Pastikan jg bhw.kita didaftarkan persh pada program JHT.
      Bisa sj terjadi persh hny mengikutkan kita pd program JKK (Jaminan Kecelakaan Kerja) atau JK (Jaminan Kematian) karena persh tsb telah memiliki Program Pensiun sendiri
      Saran sy coba lg aja… Ato cb tanya CS nya
      Trims.
      Bagi rekan2 yg tau jwbnya silahkan bantu Femi disini.

      • Aurora berkata:

        Pak,

        saya sdh sukses daftar tapi pas mau login kan dia minta no KPJ saya lagi… nah di sana di bilang user id anda tidak terdaftar!! Padahal sebelumnya saya isi form pendaftratan dan sdh berhasil alias sukses.

        Thks

      • mantanburuh berkata:

        Yg spt ini bnyk yg ngalamin (ada teks warna merah), gpp coba aja lg/berulang, ktnya untuk mengkonfirmasi ulang!
        Bahkan ada yg harus ganti password! Tapi setelah dicoba ber-kali2 masuk juga akhirnya.
        Semoga…..

      • bambang berkata:

        Kawan bgmana untuk ngisi ke user ID pada formulir jamsostek untuk mengetahui saldo

      • Ade Darmawan berkata:

        Apakah sekarang masih bisa digunakan fasilitas ini?

        Saya udah sering sekali mencoba untuk daftar, tapi selalu saja data tidak valid.

        Data yang saya masukkan sudah saya coba untuk mencocokkannya secocok cocoknya, hingga titik koma, huruf besar huruf kecil spasi, dll.. saya pikir semua sudah cocok tapi tetap saja data tidak valid.

        Ada yang bisa bantu?

    • Lia berkata:

      saya juga begitu seperti femi…ternyata itu terjadi karna perusahaan mendafatarkan tgl lahir dengan data yang salah…lebih baik konfirmasi kembali data kita yang telah didaftarkan dengan perusahaan saat perusahaaan tsb mendafatarkan kita pada Jamsostek

  5. monang berkata:

    Terimakasih buat informasinya Pak.
    Semoga Indonesia semakin jaya, buruh semakin makmur!!

  6. agus berkata:

    saya sudah mendaftar di jamsostek.co.id , sudah berhasil dan bisa login , tetapi data dan saldo jamsostek masih kosong , no id belum ada

    terima kasih

    • mantanburuh berkata:

      .mas agus yth.
      I’d dan saldo muncul di ‘buku JHT’
      Dipojok kanan setelah mas agus berhasil log in adatulisan : data peserta, buku JHT, ubah password dan logout. Coba klik ‘Buku JHT’ (yg warna biru.)
      Kalo memang masih kosong, bisa di konfirm ke jamsostek terdekat.
      Salam.

    • Lia berkata:

      saya juga mengalami sama seperti pak agus…bahkan nama perusahaan yang membayar jamsostek saya juga tidak ada, alias kosong. btw apakah nomor telp hunting jamsostek buka juga pada hari sabtu / minggu / libur juga?

  7. nella hutasoit berkata:

    saya pernah bekerja di perusahaan PANASONIC batam selama 2 tahun (juni 2006-juni 2008)
    apakah tahun 2011 ini saya sudah bisa mencairkan jamsostek saya?
    apa saja persyaratan pengurusan KPJ yang sudah hilang?karna KPJ dan surat paklarin kerja saya juga hilang.
    trus apakah di slip gaji juga tercantum nomor KPJ kita?
    trims

    • mantanburuh berkata:

      nella,
      kpj dan verklaring adalah syarat mencairkan jht. Namun jika surat2 tsb ilang cobalah minta salinannya ke perusahaan.. Termasuk jg mencari data no kpj nya.
      Biasanya dilampirkan jg bukti laporan kehilangan dari kepolisian.
      Untuk jelasnya ttg prosedur ini hub saja jamsostek tdkat.
      Thks

  8. fitri berkata:

    saya mau cek saldo saya, tapi harus memasukan no user id sedangkan saya sudah memasukan berapa x user id dan password ngak bisa terus gmn caranya ya?????????????

  9. dadang diana berkata:

    saya sudah daftar dan isi biodata tapi setelah di log in data dan saldo kosong??

    • dadang diana berkata:

      saya sudah daftar dan isi biodata tapi setelah di log in data dan saldo kosong?? bagaimana cara ceknya?

  10. EKA YAT MUNAJAT berkata:

    saya mau tanya???????????
    sebenernya pengambilan uang jamsostek bs d ambil mya sesudah 5tahun. apa sejak tanggal kepesertaan??????
    mohon info nya

  11. Lukmanul berkata:

    Selamat malam kang…

    Sebelomnya saya mohon ma’af nih, saya mau minta tolong penjelasan.

    Saya bekerja disebuah perusahaan, biasa kang, kalau bekerja di tempat orang kan terserah yang punya ya, begitu juga saya ditempatkan di beberapa kota, diantaranya jakarta, Tangerang, Sukabumi. Waktu di Jakarta saya didaftarkan jadi peserta Jamsostek, kemudian saya dipindah kesukabumi, kepesertaan jamsostek saya dilanjutkan disana dengan tidak mengganti No. kepesertaan. Beberapa bulan kemudian saya dipindah lagi ke Jakarta, tetapi nomor kesertaan jamsostek saya tidak didaftarkan lagi di Jakarta, tahu-tahu saya menerima No. kepesertaan jamsostek yang baru dari HRD. Nah jadi saya punya 2[dua] No. kesertaan. Dengan harapan tidak ribet saya minta tolong bagian HRD untuk menyatukan saldo JHT nya. Saldo disatukan ke No. yang baru katanya. awalnya saya sudah merasa tenang, karena saya pikir saldonya sudah menjadi satu, tetapi akhir-akhir ini saya buka saldo JHT saya di jamsostek online, pertama saya cek di No. yang baru ternyata jangankan saldo kang, datanyapun sudah kosong. Kemudian saya coba cek di No. yang lama ternyata disini datanya masih lengkap, dan saldonya pun masih ada. Yang saya mau tanyakan kenapa ini bisa terjadi seperti ini, padahal kartu yang dikembalikan ke saya kartu yang baru, terus kartu yang lamanya saya sudah tidak pegang lagi, karena sudah diambil [ dikembalikan ] kepihak jamsostek, itu yang pertama, terus yang kedua waktu tadi saya cek lagi NO. yang lama datanya masih ada & masih sesuai, tetapi waktu saya lihat saldo buku JHT nya perusahaannya jadi ada 2 [dua], yang satu perusaan tempat saya bekerja & yang satu saya tidak tahu perusahaan apa, jumlah ALL saldonya jadi lebih banyak dari sebelumnya, bagaimana ini bisa terjadi, dan bagaimana mengurusnya. Demikian permohonan bantuan saya, Ma’afin ya kang ceritanya panjang banget, sebelumnya saya sampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya.

    Note : saya juga ikut serikat buruh kang [ serikatnya SBN ] Organisasinya dibawah KASBI.

    Sekali lagi terika kasih.

    Hidup buruh !!!

    • mantanburuh berkata:

      Kang Lukman di Bogor!
      ini mah asumsi sy, Biasanya sih alasannya klasik, baik persh tempat kita bekerja maupun jamsostek-nya tidak mau ribet ngurusin mutasi dll (mudah bikin baru)
      terus klo ternyata saldonya jadi gede??
      stttt…. biarin aja rizki nomplok.. heheh..

      • Harun Firmansyah berkata:

        Selamat pagi mas lukmanul!!!
        Sesuai prosedur Penggabungan 2 kpj di jamsostek, saldo kartu diperusahaan terbaru akan digabung ke Kartu di perusahaan lama, sehingga mas lukman terhitung awal kepesertaan dari perusahaan pertama, jadi seharusnya pada saat mengajukan penggabungan saldo mas lukman hanya melampirkan foto copy kpj perusahaan lama plus kpj asli kpj perusahaan baru, sehingga tdk perlu diterbitkan kpj baru lagi, tinggal dicek kartu lamanya sdh tergabung atau belum. kpj lama saldonya banyak, hal tersebut karena saldo kpj baru sudah digabung ke kpj lama. dimana pastinya tertera 2 perusahaan yang berbeda. untuk lebih jelasnya, nanti mas lukman bisa cek di cabang jamsostek terdekat di kotanya mas lukman..

        terima kasih

  12. Abram Tonglo berkata:

    Mau tanya nich…… saya sudah punya 3 Buah Kartu Jamsostek bagaimana caranya mau lihat masing2 saldonya padahal setiap masuk perusahaan baru selalu saya informasikan kartu lamanya tetapi yang muncul saya dikasih kartu baru lagi…. ini gimana yang seharusnya sementara dengan online saldo jamsostek tidak bisa melihat nomornya yang lainnya…. Terima kasih ya…

  13. MARNI berkata:

    bagaimana cara cek saldo jamsostek saya yang mudah dan cepat

  14. rujito berkata:

    mana jawaban surat saya

  15. yepry simorangkir berkata:

    hai..sy yepry..
    q mw nanya nih..
    koq stiap mw login blasnya slalu referivikasi ya?
    pdhal sign up ny dah sukses..
    ap krna aq dah pserta yg non aktif y?
    ad hubunganya g ya?
    thx..

  16. Anindya berkata:

    Saya udah registrasi tp gagal. Tulisan’a no kpj sudah ada yg mendaftarkan.
    Kenapa ya?

  17. Anindya berkata:

    Saya udah registrasi tp gagal. Tulisan’a no kpj sudah ada yg mendaftarkan.
    Kenapa ya??

  18. mantanburuh berkata:

    Mba Linda, tolong di re check, siapa tau saudara atau suami pernah mendaftarkan no tsb, kalo memang belum, bisa dikonfirm ke personalia yg menangani jamsostek atw ke kntor jamsostek terdekat.
    siapa tau ada nomor ganda dll.
    trims

  19. Anindya berkata:

    Sodara/suami tdk prnah mendaftar. Sebelum’a kpj saya pernah hilang bserta ktp dlm dompet. Kmudian ada yg ngembaliin. Apa mungkin ada yg iseng mendaftar? Kalo ada orang lain yg mendaftarkan apa bs berpengaruh pd saat saya mau mencairkan dananya nanti?
    Trims.

    • el berkata:

      g mungkin karena proses pencairan nya membutuh kan data yang anda aja yang mempunyai data2 tsb,salah satunya kartu keluarga,keterangan dari perusahaan.
      Tenang aza ahihihihi

    • mantanburuh berkata:

      Mba Linda, betul tuh kata El.
      kecil kemungkinan kalo didaftarkan orang lain, karena nama ibu kandung harus juga disertakan.
      biar aman, lebih baik hubungi jamsostek trdkat.

  20. Intan berkata:

    Bingung mau ngitung2 perkiraan jumlah saldo, ternyata ketemu blog ini dan baru tau kalo kita bisa ngecek saldo lewat web… sangat membantu sekali. Makasih yah 🙂

  21. el berkata:

    assalamualaikum
    sya sudah jadi peserta jamsostek sejak thun ’99,tpi baru kali ini saya mengetahui program2 jamsostek ‘n cara liat saldo secara online..sekedar masukan pada pt jamsostek yg kebetulan jd member blog ini,gimana klo jamsostek memberikan secarik kertas kepada peserta yg mayoritas nya tdk mengetahui keuntungn menjadi peserta jamsostek ataupun yg laennya..

    MOHON DIPERHATIKAN !!!
    TERIMA KASIH…

  22. el berkata:

    apakah jht bisa diambil setelah 5 tahun,tapi yang bersangkutan masih bekerja..klo bisa diambil apa saja persaratannya???
    Terima kasih

  23. cepot bramantiyo berkata:

    bagai mna cara mngetahui rincian uang dari prusahaan yg disetorkan pada jamsostex ?

    • mantanburuh berkata:

      Mas Cepot Bramantyo.
      Tergantung dari berapa program yg diikuti,
      yg ditanggung persh sbb:
      Jaminan Hari Tua = 3.7 % upah sebulan
      Jaminan Kematian = 0.3 % upah sebulan
      Jaminan Kecelakaan Kerja = 0.24% – 1.74 % upah sebulan
      Jaminan Pemeliharaan Kesehatan = 3 % lajang, 6% berkeluarga,
      Banyak persh yg tidak mengikut sertakan karyawanya pd semua program diatas, alias hanya mengikuti beberapa program saja, tinggal ditanya pd personalia.
      dengan demikian kita bisa menrinci berapa iuran yg disetor persh pd Jamsostek.
      demikian smg bermafaat.

  24. lilik marantika berkata:

    Ass.. Sy mau tanya? Sy mmiliki 2 kartu jamsostek.. Tp kedua kartu trsbut hilang,apkh bs dicairkan tanpa mlmpirkan kartu jamsostek trsbut..?tks

    • mantanburuh berkata:

      Lilik Yth.
      Salahsatu syarat pencairan adalah KPJ Jamsostek,
      Sebaiknya segera dilaporkan kehilangan tsb ke kantor Jamsostek.

      • Wans Amelia berkata:

        Saya Mau nanya
        Saya Sudah 4 tahun bekerja kepesertaan jamsostek saya berarti sudah berjalan mau ke 4 tahun.di mulai per bulan 02-2009-03-2012 sesuai dengan data di info jamsostek.masalah nya saya sudah berhenti bekerja,apakah biaya JHT saya sudah bisa di ambil?kalau di lihat dari klaim info nya minimal 5 tahun bekerja atau berhenti dari perusahaan yang mengklaim.
        terus saldo saya koq masih nambah per bulan februari 2012 mencapai Rp.2.910.767 tapi koq kenapa ada iuran,bunga saldo dan bunga iuran total-nya semua jadi Rp.3.320.262,-
        terus bagaimana menanggapi hal tersebut?kenapa perusahaan dulu saya bekerja,saya masih membayar biaya jamsostek saya?
        tolong informasikan persyaratan mau ambil JHT dan alamat kantor jamsostek terdekat,terutama daerah Cimahi atau Sukabumi?
        Saya Tinggal Di Cipanas,Cianjur,Jawa Barat.
        trims.admin…..
        wans_alohmora@yahoo.com

      • Mustar Situmorang berkata:

        Dengan hormat, Saya mantan buruh indonesia bertanya kepada pengasuh blog ini dan saya mengharapkan jawabannya yang jelas dan terperinci. PT. Jamsostek adalah mitra tenaga kerja dan seyogyanyalah membantu para mantan tenaga kerja. Saya bekerja di persh sbb: 1. Kellogg Overseas Corporation tahun 1983 hingga 1985.KPJ hilang.setelah di cek oleh PT Jamsostek tdk terdafar…….. 2. Kellogg Sriwijaya, KPJ No. 83s00084828 thn 1985, saldo ahir Rp 593.258 3. PT. Toa Tirta Darma KPJ hilang, tahun 1986, PT. Jamsostek cek katanya tidak terdaftar……. 4. PT. PT. Truba jurong tahun 1987, PT. Jamsostek cek katanya tidak terdaftar 5. PT. Purna Bina Indonesia 1988 hingga 1989, Jamsostek cek katanya tidak terdaftar…. 6. PT. Tranaco Bimantara KPJ No. 90s00053646, tahun 1990 hingga 1991 saldo hanya rp 107.450 7. PT. BMM/PT NEDPAC tahun 1991, jamsostek cek katanya tidak terdaftar. Saya mengharapkan bantuan dari bapak, dan saya ucapkan terima kasih. Salam, Mustar Situmorang Mobile 081263989907

        ________________________________

  25. Tanto berkata:

    Aq juga alami hal sama daftar gagal terus alasannya userid sdh ada silahkan ulangi pendaftaran, sdh ganti nama gagal2 keluar kalimat spt tadi trs hrs bgmn penyelesaiannya

  26. Tanto berkata:

    kirim email ke biro.humas@jamsostek.co.id juga sama gagal wae

  27. asep mulyadi berkata:

    Saya ingin melihat saldo jamsostek saya

  28. rustan efendi daulay berkata:

    saya ingin melihat saldo ahir saya

  29. rustam efendi daulay berkata:

    saya ingin melihat saldo jht,saldo terahir

  30. Nunik Widiastuti berkata:

    Bagus banget,meskipun telat ternyata saya jadi tahu cara cek sendiri jamiman hari tua di jamsostek.
    Semoga banyak program – program menarik lainnya

  31. ichwan berkata:

    Saya dapat informasi bahwa JKK masih berlaku sampai dengan 6 bulan setelah tidak bekerja.
    Misalnya:
    Si A adalah seorang PKWT dengan masa kontrak 1 tahun, dengan periode kontrak 20 Januari 2010 s/d 19 Januari 2011, pada 20 April 2011 Si A mengalami kecelakan lalu lintas.

    Pertanyaannya:
    1. Benarkan informasi diatas?
    2. Jika benar atau salah apa dasar hukumnya?
    3. Jika benar masih di cover Jamsostek, bagaimana cara pengajuan klaim JKK-nya?

    Jazakalloj

    • mantanburuh berkata:

      Maafkan saya telat merespon, buat Ichwan!
      Jawabannya:
      1. Setahu saya itu untuk Jaminan Kematian (JK), bukan JKK, yg dicover (bahkan sampai 2 tahun pasca berakhirnya hub kerja) adalah Penyakit akibat Hubungan kerja yg termuat dalam Keppres No.22 th 1993.
      2. Silahkan cari info ttg Permenakertran PER-12/MEN/VI/2007 tentang Petunjuk Teknis Jamsostek
      Mohon dikoreksi jika sy salah.

  32. M.SYAHDAN ALAMSYAH berkata:

    saya ikut peserta jamsostek sudah 45 bulan,dan saat ini saya sudah keluar kerja 3bulan yg lalu..pertanyaan saya adalah dapatkah jamsostek saya dapat diambil dananya,mengingat saya blm bekerja,dan akan digunakan untuk masuk sekolah anak saya ke SMP. TRIMAKASIH.

    • mantanburuh berkata:

      M Syahdan Alamsyah Yth.
      Sepengetahuan sy masa kepesertaan nya harus 60 bulan dahulu (5 tahun), baru boleh dicairkan.

  33. herul berkata:

    mantap… penjelasan yg disertai gambar. Dengan mudah bisa mengetahui saldo tanpa harus ngantri di kantor jamsostek
    thank’s

  34. heru widodo berkata:

    Cek saldo tahunan

  35. ahmadsanusi berkata:

    tolong cek saldo trakhir saya

  36. rian berkata:

    gimana caranya cek saldo jamsostek secara onlain

  37. rizkiyani berkata:

    sya mau tanya cek saldo jht bgaimna cra’y?lewat sms,

  38. Mapfaizal berkata:

    Mas mau nanya, desain kartu jamsostek yang baru seperti apa?,, Ada teman sy punya kartu jamsostek yang lama, desainnya lengkap ttd direksi, bahkan ada bar code segala,, tp kartu jamsostek yang baru jgnkan ttd direksi, barcode sj tidak ada, pertanyaan saya, apa kartu yang beru itu sah???, kapan soldo kartu jamsostek mulai terhitung???

    • Ani berkata:

      Saya juga py masalah yag sama dg teman mas mapfaizal, terhitung 1 Januari 2010 masuk pesarta jamsostek dan diberi kartu cirinya seperti itu. Sah ga ya? Kemana saya harus menanyakan syah ga nya kartu tsb? Apa ke kantor Jamsostek yang menerbitkan?Atau kemana? Kemana……….. kemana……… kemana.

  39. sumariatno berkata:

    saya ingin mengecek saldo jamsostek saya tapi blm gmn tu

  40. saya ingin ngecek saldo jamsostek saya

  41. winarso berkata:

    saya ingin cek saldo saya, thx

  42. arifin berkata:

    Januari 2012 saya mencapai usia pensiun, mohon info JHT. tks

  43. zulham berkata:

    mas tolong dibantu, saya sudah punya login dan password untuk cek saldo JHT, tapi belakangan ini dan hingga saat ini mengapa login dan pasword itu kok tidak bisa saya pakai untuk cek saldo dengan keterangan yang timbul user ID sudah ada….

    please advise

  44. Wins Prakarsa berkata:

    Bu, saya mau nanya saldo jamsostek saya ?

  45. efi djufiatin berkata:

    maaf saya mau tanya, saya punya kartu jamsostek tahun 1995 , tiga tahun kemudian saya keluar dr perusahaan itu, apa sekarang masih berlaku ? dan bisa dicairkan ? makasih……

  46. Sugi pur berkata:

    Maaf mau ty saya sdh ngrm sms bt cek saldo tp g prna da blzan pa sy slh nomer klo blh mta nomer via sms yg bnr.
    Makaci

  47. itovk_27 berkata:

    susah banget untuk daftar jamsostek online, udah 10 kali di ulang tapi gagal terus, padahal isi data sudah sesuai smua, mohon dibantu….

  48. m.nuryaqin berkata:

    mau tanya nih bos,kalo jamsostek saya uda dapat 4th lebih di klaimkan bisa apa nggak?soale saya sudah keluar dari tempat kerja.mohon info ya

  49. tamara mey berkata:

    Mau tanya….
    Mama saya dulunya peserta jamsostek JHT tp smnjak menikah memutuskan berhenti dgn masa kerja ±7 tahunan dan brhenti udah 20 tahun yg lalu tp belum pernah mencairkan dana JHTnya krn keburu pindah ke daerah *tmpt mama dlnya bkrja di jakarta* apa saldonya masih ada dan bisa di cairkan skarang ini

  50. sunardi berkata:

    sunardi cv bangkit jaya

  51. Anik W berkata:

    Saya sudah berhasil daftar on line cek saldo jamsostek, agak susah tapi diulang lagi ulang lagi dan berhasil.Saldonya muncul.

  52. Supriadi berkata:

    Selama kmi trdptr dijamsostek,kami blm pernh melhat saldo,afa lg meminta prinout,seakan perushan menutupi

  53. hari solo berkata:

    tampilan yg baru ini koq ga ad pilihan link buku jht ya……. udah login tapi ga ada link yang buat cek saldo………..bingung…………………………………….

  54. seto berkata:

    syarat pengambilan jamsostek apa aja…?

  55. Damayanti berkata:

    Sya pgen bgt tau hsil saldo Jamsostek sya susah bgt pdahl dah trdftr,cra ngmbil ny jmsostek msti pke pklring asli ya?

  56. Anwar berkata:

    Kalo udah daftar tapi pas mau liat JHT saldonya kosong gimna ya ? pas diliat nama perusahaannya juga kosang, mohon bantuannya. ^^

  57. rikakurniawan berkata:

    gaji saya baru ter potong 6bln tapi uda di bagiin hasil saldonya jumlahnya sedikit,tapi sy mau liat di web bisa gak ya?…

  58. sumiyati berkata:

    Trimakasih mas tullisannya sangat membantu , tetapi saya mau menayakan waktu cek saldo keterangan langsung total saldo akhirnya saja , sedangkan teman saya bisa melihat rinciannya sama persis seperti rincian print out dari jamsostek , bisa dijawab letak kesalahannya , trimakasih banyak ditunggu jawabannya.

  59. pekerja berkata:

    mat pagi pak ‘ saya mau nanya berapa santunan kecelakaan kerja ? Seperti cacat tetap ,hilang kemampuaan kerja. Sementara sayaa baru setahun bekerja ??

  60. marno berkata:

    u/cek saldo gmn bos

  61. nursahadi berkata:

    saya mau tahu rincian saldo akhir jamsostek saya tahun 2011,thank’s !

  62. SAHMINAN NASUTION berkata:

    Saya SAHMINAN NASUTION bekerja di PT. Agro Jaya Perdana dari tahun 2000 s/d 2003 dengan keanggotaan No. KPJ 02B50008444 setelah saya melakukan pengecekan secara online ternyata saldo JHT saya Rp. 0
    kemana larinya saldo saya … tolong pak di cek kembali terima kasih …

  63. mulyana berkata:

    Met pagi pak,saya mau tanya kl mau terusin keanggotaan jamsostek bs tdk,sedangkan saya berada di perusahaan yg berbeda?Kl ngurus sendiri bisa tdk?caranya?thanks sebelumnya.

  64. septi nuryanti berkata:

    met sore Pak… Saya mau bertanya tentang berlakunya jamsostek.. apakah jika pekerja melakukan kelalaian dengan perusahaan yang bersangkutan… semisal keluar/bertengkar dengan atasan,teman/mencuri barang milik perusahaan hingga menyebabkan pekerja keluar apalagi dikeluarkan dari perusahaan.apakah jamsostek tersebut masih bisa dicairkan?apa akan di BlaCk List Oleh perusahaan dan kantor jamsostek tersebut?

  65. zuliatun berkata:

    susah sekali melihat saldo(cara cek saldo) saya udah daftar maaf kurang jelas

  66. abdi berkata:

    Assalamualaikum wr,wb
    pak… numpang tanya… saya udah 3 thun lbih tdk krja di prusahan, klu kita mau cairkan JHT udah bisa gk pak???
    terimakasaih banyak….
    mohon jawabanya

  67. andreas berkata:

    Server maintenance kok sering sekali ya, susah sekali untuk login

  68. blog jamsostek berkata:

    sudah gak bisa lagi kayaknya mas untuk cek saldo jamsostek dengan sms

  69. hari rudito berkata:

    Mohon di beri penjelasan tentang cek saldo jamsostek via web koq sekarang tidak bisa ya, sudah berulang kali login masukin user name n pasword tapi hasilnya “KAGA BISA BRO” wah repot ……………………………………….. IT nya gimana tuh diganti aja semua cari yang lebih profesional dan canggih gih gih gih, matur tankyu

  70. Azhullie berkata:

    Saya sudah coba tp gagal,dg keterangan nmer kpj saya sdh ada yang mendaftarkan,ini gmana ya gan?

  71. widodo berkata:

    apakah kalau kita sdh punya user ID kita bisa ngecekkan saldo teman kita yg belum punya user ID?

  72. iwan herda orayogo berkata:

    nama saya iwan herda prayogo…di kartu jamsostek tertulis iwan herda p….pada saat ingin mencairkan ( p ) tersebut dipertanyakan oleh petugas jamsostek.apa yg harus saya lakukan.

  73. widi berkata:

    gan saya mo nanya nih… waktu saya mo daftar cek saldo muncul tulisan ini
    “Nomor KPJ:********* tidak ditemukan karena sudah tidak aktif atau ada kesalahan input” apakah no saya tdk terdaftar d jamsostek atau gmn ….,makasih gan

  74. aan berkata:

    bang data nama saya dijmsostek beda sm ktp, kelebihan 1 huruf, memang ksalahan wktu mendaftar,, it gmana? Bisa diperbaiki?? Ap saja syratnya?

  75. nana berkata:

    Kenapa saya sudah registrasi berkali-kali tidak pernah berhasil
    pasti jawabannya=
    Ada perbedaan antara data yang diinput dengan data di administrasi kami. kenapa ..?kenapa..? (^_^)

  76. komalasari berkata:

    bpk bpk yg ada di jamsostek susah nih mau daftar registrasi selalu jawabanya ada perbedaan………..
    gimana yang bikin blog ya niih ? mungkin kurang propesional kali hihihihi

  77. tahyudin berkata:

    mhn maaf sy mau tanya,sy sdh kluar kerja hmpir 3thn kepesertaan sy 01_2005.no kpj sy 05jD0003435,tp kartu kpj hilang gmn cara mengambil jht sy,dan tolong beri cara untuk dptmencairkan jht sy,trimakasih

  78. suparno berkata:

    maaf gan mohon petunjuky,waktu log in untk mengecek saldo itu kan dimohon untuk mengisi data di form,data yg saya masukan menurut saya sudah sesuai dngn data waktu mengisi form pendaftaran jamsostek,tp knp wktu saya klik di daftar,ad keterangan data yg sya masukan tdk sesuai dangn data awal saya mendaftar di jamsostek.bisa minta tolong untk cekin data saya gak gan?thans

  79. ali topan berkata:

    mkacih bt infonx min,,udah ane coba tp koq jwabanx,,maaf pendaftran gagal,cle dlu yang daftrin perusahaan min,gmn dunk?

  80. Ludi berkata:

    ko susah daftar login nya?

  81. ali berkata:

    slm.mau tanxa,sy kan pekerja oursorsing mau ngecek saldo JHT sy,tp dmntai pasword sy g’tau paswordnx,sy tktny ad kecurangan dr phk outsorseng

  82. Rachmat Saleh berkata:

    Slm,kenapa mau daftar pengecekan JHT sendiri tidak bisa masuk2,,,walapun saya sudah keluar dari perusahaan yg sudah mendaftarkan KPJ dengan nomor kerpersertaan saya 08012203322 saya berharap dapat mengecek saoldo terakhir yang ada di kartu kepersertaan KPJ saya,,,email saya (rasaell08@yahoo.co.id)mohon kira bapak/ibu dapat membantu saya dengan mengikutsertakan dalam pengecekan saldo JHT sendiri

    The Best regard
    Rachmat Saleh

  83. Harun berkata:

    Good info, ntar nyoba bikin acount d warnet

  84. widya berkata:

    KArtu jam sostek saya hilang.apakah bisa minta kartu yg baru lg?mohon balas di email : widya.arcadia@gmail.com

  85. Ardiansyah Aan berkata:

    Asslm Wr Wb.
    Gimana cara nya saya mau Cek Saldo Jamsostek saya…
    saya ud kluar dari Perusahaan Tahun 2009 Kemarin..
    thank’s…
    Di TUNGGU Balasan nya di email saya : aanachong@yahoo.co.id

  86. Mustar Situmorang berkata:

    No, KPJ . 83s00084828 dulu bekerja di Bontang Kaltim thn 1985, PT. Jamsostek mengatakan saldo saya Rp 593.258, ini sudah sangat lama, boleh kah saya diberitahu bagaimana cara penghitungannya sehingga saldo saya demikian ?. Saya menunggu balasannya di email: mustar_stm@yahoo.co.id
    Atas bantuannya saya ucapkan terimakasih.

    Salam,
    Mustar Situmorang

  87. Mustar Situmorang berkata:

    No KPJ 90s00053646, tahun 1990 sampai 1991, saya bekerja di PT. Tranaco Bimantara, Balikpapan Kalimantan Timur, minggu kemarin saya diberitahukan oleh pegawai jamsostek bahwa saldo saya Rp 107,450. Bolehkah saya diberitahu bagaimana cara penghitungannya sehingga saldo saya demikian ? Saya menunggu balasannya di email : mustar_stm@yahoo.co.id
    Atas bantuannya saya ucapkan terimakasih.

    Salam,

    Mustar Situmorang

  88. Muh Khozin berkata:

    saya dah daftar selain saldo jht nggak muncul, alamat perusahaan juga nggak cocok, gimana mas kok nggak di abdit to masss….

  89. Muh Khozin berkata:

    No .KPJ 97JP0463944, email : mkmscjkt@gmail.com
    satulagi mas…. kok IURAN kepesertaan JAMSOSTEKNYA Naiknya 3kali lipat.
    Yaa? ada perbaikan Jaminan kesehatanya ngggak?

  90. pedro jak berkata:

    gan sy punya kartu jamsostek th 2000. belum dicairkan, perusahaannya sdh ttup, apakah masih bisa dicairkn?

  91. Mustar Situmorang berkata:

    KENAPA PERTANYAAN SAYA TIDAK DI RESPON ? ? ? ? ? ? ?

    INI KAH YANG DINAMAKAN ON LINE ? ? ? ? ? ? ? ?

  92. fajar berkata:

    salam.bisakah jht di cairkan sebelum masa pendaftaran 5 tahun.?makasi

  93. bambangkarma berkata:

    bisakah jht di cairkan bila tidak punya kartu ? bnyak temen2 saya yang tdk pnya kartu JHT ,sedangkan tiap bulannya ada potongan jamsostek,tetapi print saldo dapet,,,

  94. nama sayaa>agung doli dorelano
    no kpj>11000562378
    kenapa saya gk bsa mendaftar di jamsostek,untuk cek saldo saya..
    tolong lihatin sisa saldo akhir saya tahun 2012.. mohon blz di email.
    agung_127@yahoo.co.id

  95. saya sdh daftar tp ko ga bs ktnya no kpj sdh tdk aktf atau ada kesalan input…apa mmng klu kt sdh tdk krj lg tdk bs cek saldo secara online,saya memang sdh berhenti krj 2 tahun yg lalu…

  96. Irwan berkata:

    Kalau komen nya seperti ini :
    Anda belum mengaktifkan user Anda.
    Silakan cek kembali email untuk mendapatkan kode konfirmasi dan segera aktifkan account Anda.
    >>>>>>>> padsahal emailnya sdh kehapus gak sengaja gimana caranya? DAFTAR ULANG GAGAL TERUS!!!!

    kalau ada jawabannya email ke >>>>> irwantopansari@yahoo.com >>> THX

  97. brigiv ribowo berkata:

    brigiv ribowo
    19 september 2012 pada 21:50

    saya dulu pernah kerja di perusahaan asing jepang,itu thun 2007 yang lalu,tpi lmbt laun saya mulai merasa jenuh dan saya terus keluar tanpa pamit. pertanyaan saya,apa msih hidupkah kartu jamsostek saya dan apakah terisi saldonya walaupun saya sudah tidak bekerja sampai sekarang??????????????

  98. yesilia berkata:

    mungkin kah kantor jamsostek tidak ada customer servis atau operatpr?sudah 1 jam saya nelpon ke jamsostek setia busi, tapi tdk ada yang angkat telepon,kok bisa yaaaaaaa?????????????????????????

  99. yesilia berkata:

    angkat telpnya dunk, aneh nih jamsostek setia budi, kok ga ada yg angkat telepon ya, jd tidak bisa tanya apakah JHT sudah cair atau blom

  100. Fandi Maradona (Edo) berkata:

    Kang maaf.. Mau tanya,
    Kalau kasus seperti Bapak saya yang punya Jamsostek Dari PT Purna Bina Indonesia kurang lebih di tahun 1986/87 tapi sudah Hilang kartu jamsoteknya dan lupa No. ID nya.. Apa mungkin bisa di tanyakan No ID Jamsosteknya dan minta salinan surat Pakelaring dari perusahaan bersangkutan dikarenakan sudah terlapau lama ?? Dan sepertinya itu salah satu sarat wajib untuk mencairkan dana Jamsostek.

    Terima Kasih Kang,
    Mohon Balasannya…

  101. MayReiboet berkata:

    assalamualaikum wr wb
    saya pengen tanya minimal pengambilan jamsostek berapa lama?
    kalau kurang dari lima tahun boleh ga di ambil?
    saya punya kartu jamsostek dua?gimana tuh untuk tau saldoynya masing-masing?
    kalau di kartu keluarganya berbeda dengan kartu jamsostek atau
    packlaring dan tanggal lahirnya!gimana tuh?

    sekali lagi saya ucapkan terima kasih,
    mohon balasanya….

  102. Amay berkata:

    Assalamualaikum wr. wb

    saya mau tanya, kenapa setiap saya daftar selalu gagal,
    “Registrasi Tidak Berhasil…Ada perbedaan antara data yang diinput dengan data di administrasi kami” padahal yang tertera di kartu sama dengan yang saya masukan di daftar. saya mau minta penjelasan kemana ya???

    thx

  103. rmseno@yahoo.co.id berkata:

    mau tanya nich.
    Apakah mulai tahun 1975 Karyawan PT, Purna Bina Indonesia, apa sudah dimasukan ke Jamsostek . Dan bisa dichek dimana no kepesertaannya.

  104. met mlm gan, sy mo bercerita sdt. thn 2005 sy bekerja di sebuah perusahaan, pt pertama sy PT.BIRU FAST FOOD NUSANTARA pd thn 2012 awal pt itu berubah menjadi pt PRIMA USAHA ERA MANDIRI. pd pertengahan thn ini sy mengundurkan diri. pd awl thn sy mendapat prin out dr jamsostek sebesar 5JUTA SEKIAN, ketika saya menge cek saldo terakhir KENAPA YG TIMBUL DR PT PRIMA MANDIRI SAJA KEMANA SALDO DR PT BIRU FAST FOOD NUSANTARA, DAN SITU MENERANGKAN KODE JSK AMALGAMASI SALDO KELUAR? SY MINTA PENJELASANNYA?

  105. Hendy berkata:

    Sy mw tanya gan??nm kpj sy beda 1 huruf dgn nm diktp??apkah bermasalh ketika dicairkan???thx

  106. Yudhi berkata:

    Salam,

    Saya coba sign-up tapi selalu diminta untuk periksa data yang diinput (padahal sudah sesuai dengan yang ada pada kartu).

    Mohon pencerahannya, nomor peserta saya adalah 07001907901

    Terima kasih.

  107. IMAN SUDIRMAN berkata:

    Assalamu’alaikum bos,namasaya iman sudirman maunya sich pengen tau saldo jht tapi dah ngikuti cara caranya kok susah banget ya pa begini pelayana fublik yg da di jamsostek ga prof amat trim,s salam jengkel ja wassalam

  108. anita berkata:

    kl ms berkaku mulai 12-2009 berlaku s/d 11-2011,dan klr dr perusahaan th 2001 pa bs d cairkan?gmn cr ngurusny?ribet g?TQ

  109. anita berkata:

    JPK(Jaminan Pemeliharaan Kesehatan)

  110. anita berkata:

    waduwww,saking sshny reg passwordny gnt2 jd mulu lupa mn yg brhsl.toooooolong

  111. Aswin Naldi berkata:

    Caranya cek saldo bgmn?

    • Rachmat Saleh berkata:

      Tolong Informasikan ke Saya Berapa Jamsostek yang sudah saya dapatkan dengan nomor jamsostek keikutsertaan yang sudah saya ikuti dari tanggal 08-2008 nomor jamsostek 08012203322 dan nomor pegawai saya 082037 Nama : Rachmat Saleh,,,apa saya masih mendapatkan bunga ika saya tidak lagi berkerja diperusahaan tersebut.Terimakasiih

  112. oki setiyo roli berkata:

    saya coba untuk mendaftar, no dan nama sudah sesuai dengan kartu kesertaan, tetatapi kenapa tdk berhasil??? padahal saya sdh coba berulang-ulang.tks

  113. imas selvi berkata:

    saya mantan karyawan pt yamaha music, saya punya jamsostek dn bisa di cek via website, namun sblmnya sy jg punya jamsostek di tempat kerja sy yg pertama. jamsostek sy tidak di gabung dg yg ke2, saldo yg pertama saya ko ga bisa di mcek yua,,,,,,,???

  114. saiful bahri berkata:

    alamat imail dan pasword saya lupa,.,.jd ga bisa cek saldo online deh,.,
    gmn yah caranya biar bisa kebuka lgi yah,.,.,tolong dong,.,

  115. syarif hidayat berkata:

    cek saldo jamsostek thn 2012 akhir september`12

  116. Aidi Siswanto berkata:

    saya mau info nich…..
    saya bekerja dari bulan januari 2008 sampai april 2009, yang saya mau tanya kan apakah di tahun ini saya sudah bisa mencairkan jamsostek saya…??? trima kasih

  117. Aidi Siswanto berkata:

    saya mau bertanya juga gimana cek saldo lewat sms…. karena kalau lewat internet percuma tidak bisa login,klo di daftarkan selalu aja gagal terus…
    tolong dunk infonya yang akurat dan detail.. kirim lewat email saya saja di ardybedy@yahoo.com
    saya tunggu yach segera infonya thanks

  118. budi berkata:

    bisa kah jamsostek untuk kredit pinjaman karyawan jika ada dimana

  119. Baray berkata:

    Hemmm Website jamsostek butuh Maintenance yang lebih baik,
    Sya sdikit memliki ilmu IT Web.
    setelah coba registrasi di jamsotek yg cukup sulit akhirnya berhasil,
    setelah registrasi berhasil tetapi input untuk login tidak bisa,
    login di anggap tidak valid, Apakah user lupa ?
    di sana ada menu pemuihan sandinya,
    setelah masukan ko KPJ n email . sandi n paswrd di kirim melalui email, akan tetapi pswd juga tdk bisa di coba 100x pun.
    Kesimpulanya :
    1.untuk user yg registrasi perlu di perhatikan saat registrasi data yg harus valid dgn database jamsostek ialah . NO kpj.Nama,Tgl lahir n nama ibu, jika ada yg berbeda user tdk akan dapat login.web tdk memiliki solusi ini.
    2.data yang sudah terigister tdk akan bisa masuk karena data yg sudah kita input tdk terigester sebagai user di databasenya msh terkendala dgn sytemnya dan enath smpai kapan di perbaiki,beginilah perusahaan yang tidak perduli dengan pelayanan.

  120. Rudy berkata:

    saya sudah lama tidak pernah login ke jamsostek untuk mengecek saldo saya, sehingga saya lupa password saya. saya sudah coba klik forget password tetapi tidak berhasil. saya coba daftar baru juga tidak berhasil. gimana ya caranya?????

    Thanks,
    Aris

  121. hendi berkata:

    pak login sudah cuma kalau mau cek saldo sendiri gimana ?

  122. teddy berkata:

    pk klau jamsostek luar pulau trus di cairin nya di jakarta bisa kga y..

  123. masdalila berkata:

    Pak,kalau mau update data diri via on line bisa enggak ya?

  124. gatot raharjo berkata:

    saya mau tanya id dan pasword. itu yg mana … contoh

  125. sigit ariyanto berkata:

    ass.saya mau tanya,,saya dulu bekrja di orsos iss di pt adira fainen atas nama sigit ariyanto dri tahun 2008 -2010.uda 2 thun bkerja.cuman nanya cek saldo uang saya..pngen tau ja informasinya,gmna,

  126. kpj suami saya sudah expiered sejak 08/2011 pdhl suami saya ats nama winarko sampai sekarang msh bekerja di pt prima persada nusantara,kok tidak ada konfirmasi pembaruan kartu,dan smua karyawan yg d wilayah pacitan kartu nya mati semua.bagaimana dg status suami sya d jamsosotek?

  127. Bidbid Tea Al berkata:

    jamsostek kenapa ada salah satu perusaha’an yg tidak mau bekerja sama dngn jamsostek??

  128. Asep Suryana berkata:

    Tolong dibantu, gimana kalo gag bisa” sign up mungkin karena data-datanya salah ??

    Gimana

    • nama lengkap dan tlg lahir yang di daftarkan harus sama dengan yang tertulis di KPJ nya.
      begitu juga dengan nama ibu kandung harus sesuai dengan data yang ada di database jamsostek

      • inka berkata:

        Ternyata stlh berhasil ngmg sama call centernya, baik data jamsostek saya yg lama maupun yg baru, perusahan input data nya sama !!! G da tgl lhir, g da nama ibu kandung, g da no ktp !! Itu yg bkin g bsa reg di web nya!!! Dan klngkapan data nya hnya bsa d ubh d kntor jamsostek pas bkin krtunya x_x Nah loh klo udh gni gmn? RIBET !

  129. yossef berkata:

    KAYA TAI JAMSOSTEK NYA, responnya sanggat rendah

  130. wied berkata:

    silakan jika ada kesulitan cek saldo via website bisa menghubungi kantor jamsostek terdekat, jangan marah2 di blog ini karena percuma tidak ada yg dengar !!

  131. jika ada pertanyaan mengenai jamsostek silakan bisa hubungi saya
    di jejakasexy@yahoo.com. Insyaallah saya bisa menjawabnya

  132. husrizal berkata:

    baru mencoba

  133. Yusuf berkata:

    Aseng :
    Saya tidak pernah mendaftar sebagai peserta Jamsostek di perusahaan saya bekerja, tapi kenapa kartu peserta Jamsostek saya bisa dikeluarkan. Pdhal kan di formnya harus ada tanda tangan, cap jempol dan nama ibu kandung…?

  134. MARZUKI berkata:

    saya udah mendaftar tp kok gak bisa?
    apakah harus pake ktp yang lama,pdhl saya sudah pindah dari tempat tinggal yang lama

  135. paijo berkata:

    ngapusi tok,,,,situs ilegal orang yg tak bertanggung jawab,,mendingan langsung ke kantor jamsostek nya aja,,

  136. @MARZUKI
    bukan pake ktp mas, tetapi pake KPJ (kartu peserta jamsostek)
    nama yg di daftarkan di web site harus sama dengan nama di kpj
    begitu juga tgl lahir dan nama ibu kandung

  137. suhadi berkata:

    tahun 2012 sudah registrasi & bisa cek saldo jht. thn 2013 gak bisa lagi akses. knapa ya? pd hal email & password gak dirubah.

  138. prekitiew berkata:

    saya memiliki dua kartu kepertaan jamsostek, pada saat registrasi online, saya hanya bisa mengecek saldo untuk 1 kartu kepesertaan saja, sedangkan yang 1 nya lagi selalu gagal. masalahya dimana nih gan…data yang diminta sudah benar..namun jawabnnya selalu data yang di masukkan tidak valid….

  139. Jekky aja berkata:

    Gan..ane dah daftar dan sudah beberapa x login berhasil..tp ko skrg pas login slalu id tdk palid.knp ya

  140. agus purwadi berkata:

    Saya agus..pada bulan agustus 2012 saya coba daftar cek saldo lewat web..dan berhasil.saya bisa tau jumlah saldo…tapi pada bulan november saya mencoba cek saldo lagi tdk bs sampe sekarang tetap tidak bisa padahal saya akan mencairkan jamsostek dibulan april ini,krn saya sudah 5th pas bln april ini,sedangkan tempat kerja saya yg baru telah buatkan kartu jamsostek baru(tdk melanjutkan kjh yg lama)…mohon infonya gan

  141. m.ali kurniawan berkata:

    bisa di ambil gak saldo kita

  142. inka berkata:

    call center saya telp respon no g dkenal..

    no kantor saya telp yg jwb mesin smpe plsa hbs g da yg nyahutin

    emailnya jga g da balasann…

    hadeww…ribet bgt urus jamsotek ini..g jamsosteknya g vendor nya sama2 susah dmntain solusi

    enak yg d kota nya ad kantor jamsostek.. lah ini klo g da gmn dunkk?

  143. kLAER berkata:

    sudah beberapa kali mengisi daftar kok gak mau ya
    tolong dong kasih tahu

    • inka berkata:

      Biasanya data yg d msukan oleh perusahan g lengkap, tnpa nama ibu, no ktp dan alamt makanya g prnh bsa reg online, case nya sama dg kedua jamsostek saya

  144. Gede Yar berkata:

    tolong dibantuin untuk cek saldo JHT Jamsostek

    • Tagor berkata:

      Registrasi dulu, isi data diri serta no KPJ jg jgn lupa user id en passwrd untk loin semua kolom harus di isi, pokoke ikuti aj petunjuknya. udah beres daftar trus tinggal sign in di http://www.jamsostek.co.id trus lihat tuh buku jhtnya. selamat mencoba

  145. hadi berkata:

    bagaimana cara mengecek saldo di perusahaan yang lama.. saya sudah daftar tapi pendaftaran saya tidak diterima karena datanya tidak sesuai,, bagaimana cara saya biar tau data saya yang sesuai..trims

  146. santy berkata:

    Saya bingung,kenapa tiba-tiba di bulan Mei 2013 ini username dan ID saya tidak dapat digunakan? selalu invalid, padahal tidak pernah merubah apapun. dan saya coba untuk registrasi ulang pun di tolak. Padahal sudah 3 tahun ini saya pakai username dan ID yang sama dan tidak pernah ada masalah. Sekarang saya harus bagaimana???

    mohon infonya. thanks.

  147. NUR CHOLIMAH berkata:

    NO:08008489711
    ATAS NAMA NUR CHOLIMAH
    BISA BANTUANYA CEK SALDO
    TERIMAH KASIH

  148. Nicky berkata:

    Met pagi, sy pernah cek online saldo jamsostek beberapa tahun lalu, di kod perusahaan saya (contoh XXX, PT) tercantum 2 kode perusahaan pada pilihan menu perusahaan yaitu:
    – XXX, PT (001)
    – XXX, PT (002)

    thn 2013 ini sy cek lagi hanya tinggal kode XXX, PT (002), yang 001-nya sdh tdk ada dan saya rasa ada kejanggalan saldo saya berkurang, apa yg harus sy lakukan? mohon petunjuknya, thanks

  149. Nicky berkata:

    Met pagi, sy pernah cek online saldo jamsostek beberapa tahun lalu, di kod perusahaan saya (contoh XXX, PT) tercantum 2 kode perusahaan pada pilihan menu perusahaan yaitu:
    – XXX, PT (001)
    – XXX, PT (002)

    thn 2013 ini sy cek lagi hanya tinggal kode XXX, PT (002), yang 001-nya sdh tdk ada dan saya rasa ada kejanggalan saldo saya berkurang, apa yg harus sy lakukan? aneh skali??? mohon petunjuknya…

    Thanks

  150. jamaludin berkata:

    nama saya JAMALUDIN tgl lhr 21 10 1976, saya sudah mencoba beberapa kali cek saldo gak pernak bisa,tolonh tampilkan cara mengisi formulir daftar

  151. arif hartono berkata:

    Buat pt. jamsostek yg mengelola aset hingga puluhan triliun dr jutaan tenaga kerja di indonesia, mbok iyao masalah kayak gini bisa dipermudah bagi nasabah……bener2 memprihatinkan!

  152. emi berkata:

    Sudah beberapa kali mencoba daftar tapi data anda selalu valid!!!!!bikin bete aja..

  153. Ngeselin berkata:

    Pendaftaran Untuk Tenaga Kerja

    Registrasi Tidak Berhasil…

    Ada perbedaan antara data yang diinput dengan data di administrasi kami.

    Untuk konfirmasi, silahkan menghubungi Kantor Cabang kami melalui pengurus perusahaan Bapak/Ibu.

    Silakan Ulangi Pendaftaran

    Ngeselin~

  154. nardi berkata:

    saya jadi anggota jamsostek dari 08-2008,saya bingung tahun berapa dan bulan apa jht bisa diklaim

  155. desi berkata:

    pa bisa di cairkan dgn masa kerja cm 4 buln saja?

  156. desi berkata:

    pa bisa di cairkan dengan masa kerja cm 4 bulan saja?

  157. firdaus berkata:

    knp tdk bisa sing up?
    Pendaftaran Untuk Tenaga Kerja

    Registrasi Tidak Berhasil…

    Ada perbedaan antara data yang diinput dengan data di administrasi kami.

    Untuk konfirmasi, silahkan menghubungi Kantor Cabang kami melalui pengurus perusahaan Bapak/Ibu.

  158. Dwie Dwie berkata:

    harusnya user id ma pasword sudah disediakan dari perusahaan biar kita hanya tinggal cek aja ga harus daftar ulang.

  159. rahman amir berkata:

    Bpk/ibu saya mau tanya bagaimana saya mendapatkan kembali kartu jamsostek saya yg hilang.atas bantuan saya ucapkan terima kasih

    Hormat

    Rahman amir

  160. Roy berkata:

    barusan saya coba daftarkan via internet, tapi ditolak padahal data yang saya masukan dengan KTP saya sama……gimana

  161. Roy imbar berkata:

    tolong dipermudah dong cara cek saldonya,,,,,saya berkali kali gak bisa………masak hanya cek saldo saja harus ke kantor jamsostek please….please

  162. mury berkata:

    Salam…mav ganggu.
    Kalo cek saldo melalui email bisa ngga??klo bs bgaimana carax?apakah sama seperti daftar di http://www.jamsostek.co.id,dengan cara isi data.klo misalkan jawabannya data tidak sesuai lg,ada cara lain gak selain datang ke kantor terdekat?
    Trimakasih.

  163. saya mau tanya apa jamsostek yang sudah non aktip bisa di cek secara online..(sudah keluar prusahaan) mohon bantuanya

  164. @SASA-JAMSOSTEK.COM berkata:

    paKAI I-MAIL NDIRI BOLEH/UNTUK MEMANGGIL?

  165. MULYANA berkata:

    tolong gimana cara nya cek saldo jamsostek.saya mencoba berkali2 tidak bisa terus melalui HP

  166. Damiati setiawan berkata:

    y terimakasih sngat membantu?

  167. tegar SH berkata:

    bang ane mau tanya knpa udah berulang_ulang ane log in tpi gagal ajha keterangannya,,,,
    keterangan yg diinput tidaksesuai dengan keterangan pada administrasi kami,,,pdhal nama dan no kpj dan nama ortu dah bener smua..kenapa ea bang??

  168. eka sanjaya has berkata:

    kalau ga kerja selama 10 tahun dan ga nyetor gimana bunganya

  169. hindrahuang berkata:

    Gan kalo ane lupa pasword id jamsostek….
    trua mau forgot pasword tp email saya udah ngk aktif alias ngk bs buka lagi. Jadi gimana yah gan buat atasinya…. apa bisa hapus account? Kalo bs hapus account kan ba daftar ulang lg. Thx gan…

  170. koirul berkata:

    Mas saya mau tanya ,knpa saldo tmen saya dan karayawan baru bisa hampir sama padahl tmen saya sudah 2 tahun sedangkan yg baru baru beberapa bulan, cuman berbeda 2000??

  171. saya coba register selalu muncul Registrasi Tidak Berhasil…

    Maaf, Saat ini layanan tidak dapat digunankan, cobalah beberapa saat lagi.

    Silakan Ulangi Pendaftaran

  172. mantanburuh berkata:

    Salam sejahtera untuk buruh diseantero jagat, yang senang pencerahan.
    Admin mohon maaf atas kebodohan admin, sehingga baru pada kesempatan ini bisa masuk kembali ke dashbor akun mantanburuh setelah sekian lama menemui kesulitan ntah karena apa!
    Ada beberapa hal yg ingin disampaikan terkait posting tentang “Cek Sendiri Saldo JHT”, dan perlu diperhatikan pengunjung setia blog ini..yakni:
    1. Tulisan ini diposting beberapa tahun yang lalu (2011), dan link ke situs Jamsostek adalah link yang saya dapat tahun tsb, sehingga jika link nya sudah dirubah oleh Jamsostek, otomatis tidak akan pernah tersambung.
    2. Tulisan tentang “Cek Sendiri..” ini dibuat sebagai informasi atau panduan dari admin secara pribadi untuk rekan-rekan buruh yang ingin mengecek saldo nya (pada saat itu,2011) perkara banyak yang tidak berhasil atau tidak bisa log in pada hari hari kemudian disebabkan karena linknya sudah dihapus atau dirubah oleh jamsostek, atau bisa jadi situsnya sudah diganti.
    3. Banyak rekan buruh yang beranggapan bahwa blog ini adalah bagian dari Jamsostek, INI KELIRU! Blog ini bukan bagian dari Jamsostek ini blog pribadi dari seseorang buruh yang ‘peduli’ kepada sesama buruh, bukan pula blog pegawai jamsostek. Oleh karena itu tidak perlu memaki-maki atau kecewa, jawaban dari admin hanya bisa dijawab sekemanpuan dan sepengetahuan admin saja.
    4. Admin mantanburuh mengucapkan terima kasih atas komentar serta bantuan tanggapan dari pertanyaan-pertanyaan yang muncul, namun admin juga sangat berdosa dan sedih saat ada oknum komentator yang memanfaatkan kesempatan ini sebagai ajang tipu muslihat, MOHON HATI-HATI!! Dan jangan mudah percaya. Segala hal yang berkaitan dengan uang pasti ada aja MODUS nya. Lebih baik datang langsung ke Kantor Jamsostek/BPJS Ketenagakerjaan terdekat baik sendiri atau bersama SP/SB nya walaupun hanya untuk sekedar konsultasi atau cari info.
    5. Admin sangat senang, makin hari buruh di negeri ini makin cerdas, dan mampu menyesuaikan diri dg perkembangan jaman. Oleh karena itu hayooo kita bersama sama saling memberikan pencerahan, saling berbagi diantara kita sesama buruh.. Mari manfaatkan teknologi yang ada digenggaman kita untuk sesuatu yg bermanfaat.
    6. Terima kasih pula kepada rekan rekan buruh atau siapapun yang telah menjadikan tulisan tulisan diblog ini sebagai referensi, baik untuk kepentingan penelitian, pendidikan, atau apapun. Semoga bermanfaat dunia dan akhirat. Bagi yang suka copy paste, caplok dan jiplak, mohon pengertiannya saja untuk menyertakan sumbernya. Etika sebaiknya juga dijaga dengan baik.. anda respek saya juga pasti makin respek.
    Sekian permohonan maaf dari admin, semoga admin dapat melanjutkan blog ini menjadi lebih baik dan bermanfaat

  173. mantanbabu berkata:

    Pak mantan buruh yang baik hati.
    Saya sudah mencoba daftar account di bpjs berulang2 (sampai lelah)
    Page-nya kembali ke daftar ( pendagtaran untuk tenaga kerja) tanpa konfirmasi apa2
    Tak menyerah akhirnya saya mengganti id dan lain2 siapa tahu yang lama gagal tapi sudah terecord. Mungkin byk tercatat pendaftaran dengan nama saya karena saya bolak balik berusaha daftar.
    Tapj saat dicuba tetap user. And password not valid.
    Can you help me? Terima kasih

  174. […] Cek sendiri saldo jaminan hari tua (jht) | buruh indonesia […]

  175. […] PDF File Name: Cek sendiri saldo jaminan hari tua (jht) | buruh indonesia Source: mantanburuh.wordpress.com » DOWNLOAD « […]

  176. […] Cek sendiri saldo jaminan hari tua (jht) | buruh indonesia […]

  177. […] Cek sendiri saldo jaminan hari tua (jht) | buruh indonesia […]

  178. […] PDF File Name: Cek sendiri saldo jaminan hari tua (jht) | buruh indonesia Source: mantanburuh.wordpress.com » DOWNLOAD « […]

  179. […] Cek sendiri saldo jaminan hari tua (jht) | buruh indonesia […]

  180. USMAN berkata:

    ASSALAM MUALAIKUM PARA KARYAWAN JAMSOSTEK SAYA MAU TANYA CARA CEK SALDO JAMINAN HARI TUA

  181. Yan Yan berkata:

    Saya mau tanya, saya bekerja di salah satu perusahaan dan kemudian perusahaan tersebut memutasikan saya ke anak perusahaan yang lain dengan nama PT yang berbeda,saldo JHT yang saya cek di website BPJS ketenagakerjaan adalah saldo pada PT yang pertama saya bekerja, berbeda dengan saldo JHT yang saya terima dari Perusahaan yang kedua. Mengapa saldo JHT saya tidak digabung jadi satu padahal nomor KPJnya sama saja hanya nama perusahaannya yang berbeda ?

  182. Nay berkata:

    saya mau tanya, dulu saya ikut kepesertaan Jamsostek th 2009 waktu saya masih lajang dan alamat di kPJ masih alamat orangtua.sekarang saya sudah menikah dan alamat KTP saya ikut dengan alamat suami saya.yang saya tanyakan apakah nanti saat saya mencairkan dana JHT perbedaan domisili tersebut dapat menjadi masalah?atau harus ada surat keterangan pindah atau melampirkan fc buku nikah?

  183. ridho ananto berkata:

    Apakah jamsostek itu bisa d lanjutkn ke perusahaan lain……gimana caranya

  184. Saya biar enak ngecek perkembangan saldo jamsostek saya.

  185. silvia agustina berkata:

    saya salah masukkan no telepon, pas mau di ganti kok gak bisa ya ? gimana caranya mohon pemberitahuannya

  186. yuni berkata:

    Apakah pengecekan ini hanya bisa dilakukan yg bersangkutan(pemilik JHT)???? Apakah bisa org lain yg melakukan pengecekan JHT pribadi kta?mohon info nya min… ini email saya
    Angger.gelok@gmail.com

  187. jayendra berkata:

    admin yg terhormat..

    saya mau nanya,, saya telah bekerja di 2 perusahaan dengan kartu jht yg sama (saya meneruskan kartu jht) namun ketika saya mengecek rincian saldo jht saya yg keluar hanya rincian saldo ketika di perusahaan yg baru saja, bagaimana untuk melihat saldo di perusahaan yang lama..
    padahal menggunakan kartu jht yg sama..
    mohon pencerahan nya

    terima kasih

  188. eneng risti berkata:

    slmt mlm bpk/ibu aku mo tnya tdi aku sudah masukin data ke kantor jamsostek tapi di tanya saldo terakhir aku lupa udh gitu d suruh tulis saldo. rakhir tw gaji pokok ya udh aku tulis 900rbu tu juga asal tulis ajah orang lupa gajih pokoknya soalnya udh lama 7thn smpi skrg bpro inget.trs dapatnya kata petugas disanah 1560an gitu masa sedikit pdhl 2thn saya krj d PT.CDB sukabumi.

  189. susila berkata:

    bisa tidak cek saldo via sms..
    tolong balas lewat email sy yaaa..

  190. surya berkata:

    bos, saya pemegang kartu jamsostek, tapi sejak tahun 2010 saya tidak pernah lagi bayar iuran sampai sekarang, karena saya tidak lagi bekerja di perusahaan, dan sekarang saya kembali bekerja di perusahaan lain. yang saya tanyakan adalah, apa kartu jamsostek saya sekarang masih berlaku. terimakasih..

  191. Humaeroh Dewi berkata:

    saya mencoba cek saldo tahunan jamsostek di website bpjs tapi setelah daftar sukses dan masukin nomer kepesertaan ternyata tulisannnya status kepesertaan tidak aktif,

    apa itu artinya kartu jamsostek saya sudah tidak aktif?

    • Wati berkata:

      Apa artinya tidak aktif pd saat kita cek saldo jamsostek.saldo muncul, tp ada keterangan sebelah kanan (tdk aktf). Dan apakah jika mmg kartu trsebut sdh tdk aktf maka kita bisa mencairkannya? Mohon infonya. Trimakasih

  192. Sidiq Atto berkata:

    e klaim bpjs semakin ribet atau sebaliknya gan?

  193. Sahrodi berkata:

    Mau tanya,sya tercatat kepesrtaan jamaostek bln 10 th 2009,kemudian th 2015 dapat kartu jht BPJS ketenaga kerjaan dengan no peserta yang sama,pertanyaan saya untuk perhitungan saldo nya dari th 2010 atau dari th 2015

Tinggalkan Balasan ke anita Batalkan balasan